Wednesday, October 26, 2011
Angry Birds di Ponsel Nokia Berbasis S40
Sukses di platform Symbian, kini Angry Birds membuka jalan ke ponsel fitur Nokia lainnya. Nokia mengumumkan bahwa game dengan karakter burung tersebut akan tersedia pada perangkat S40.

Mengingat Nokia S40 merupakan ponsel entry level, bisa jadi permainan ini akan diberikan secara gratis.
Belum ada kepastian kapan permainan ini akan dirilis, tapi pengguna S4O bisa mengetahuinya melalui Ovi Store nanti.