Tuesday, November 13, 2012
Italia vs Prancis Live Streaming Laga Persahabatan
Di piala dunia 1998, prancis keluar sebagai juara. didalam perjalanannya, les blues mempecundangi gli azurri di perempatfinal. tim ayam jantan menang 4-3 atas italia dalam adu penalti setelah waktu normal berkesudahan dengan skor normal 0-0.
prancis kembali membikin malu italia di final euro 2000 di belanda. golden goal david trezeguet di babak perpanjangan waktu menghentikan perlawanan italia dengan skor 2-1. hasil ini sekaligus membuat prancis jadi juara piala eropa.
italia membalas di piala dunia 2006 yang digelar di jerman. diwarnai aksi tandukan gelandang flamboyan, zinedine zidane pada marco materazzi, italia memang adu penalti 5-3 setelah imbang 1-1 di laga normal. italia memiliki hak atas gelar juara piala dunia.
saat ini, keduanya kembali bentrok di laga persahabatan. baik italia ataupun prancis diisi muka-muka baru. cesare prandelli menempatkan stephan el shaarawy sebagai ujung tombak italia. kemungkinan besar el shaarawy diduetkan dengan penyerang as roma, pablo daniel osvaldo.
lini tengah di isi andrea pirlo. pemain juventus ini bakal dibantu claudio marchisio serta riccardo montolivo. sementara untuk benteng pertahanan, prandelli memasukan nama baru yaitu pemain newcastle, davide santon. namun posisi penjaga gawang bakal ditempati gianluigi buffon.
di kubu lawan, pelatih prancis didier deschamps tidak dapat turunkan bek kiri gael clichy. posisi pemain manchester united itu bakal diisi oleh pemain belakang bordeaux, benoit tremoulinas. kiper hugo lloris yang jarang dimainkan klubnya, tottenham hotspur, kemungkinan besar masih jadi pilihan deschamps.
INFO:
Bagi anda yang akan menonton pertandingan antara Italia vs Prancis International Friendly Match 15 November 2012 secara online live streaming silahkan bookmark halaman ini / dengan menekan tombol [ CTRL+D ] Link streaming video akan saya update 1 jam sebelum pertandingan.
LINK STREAMING : DISINI Atau DISINI Jangan Sampai Ketinggalan